JAKARTA | Nama Brigadir J alias Nofriansyah Yosua Hutabarat menjadi perhatian publik akhir-akhir ini.
Sejak peristiwa pembunuhan Brigadir J di rumah dinas Irjen Ferdy Sambo, publik terus menunggu motif dari di balik peristiwa pembunuhan tersebut.
Baca Juga: Riwayat Pendidikan dan Agama Brigadir J
Baca Juga: Jalin Kasih 8 Tahun, Harapan Vera Simanjuntak Menikah dengan Brigadir J Pupus
Beberapa waktu lalu, Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengumumkan bahwa Ferdy Sambo ditetapkan jadi tersangka dalam kasus pembunuhan Brigadir J.
Dilansir dari Malang Terkini Pikiran Rakyat.Com, Brigadir J dilaporkan tewas di Rumah Dinas Irjen Ferdy Sambo pada tanggal 8 Juli 2022, namun kasus ini baru mencuat 3 hari setelahnya, yakni tanggal 11 Juli 2022.
Baca Juga: Sosok Vera Simanjuntak Kekasih Hati Brigadir J
Selain itu, publik juga penasaran dengan profil dari sang pacar Brigadir J
Berikut profil singkat pacar dari Brigadir J:
Nama lengkap, Vera Maretha Simanjuntak dan berprofesi sebagai bidan.
Vera sapaan akrabnya menyelesaikan pendidikan terakhir yakni D3 Kebidanan STIKES Merangin.
Baca Juga: Istri Dianggap Tuhan Yesus, Kepercayaan Baru dari China di Manggarai dan Manggarai Barat
Wanita asal Bangko, Jambi ini bekerja di Puskesmas Tambang Emas.
Nama Instagram: @veramarethas_
Artikel Terkait
Festival Golo Koe Labuan Bajo dan Iskam dengan 10 Jenis suaranya, Ada Suara Burung dan Ambulans
Menakjubkan!! Iskam, Pembawa Acara Festival Golo Koe Bisa Meniru Lebih dari 10 Suara dari Alam
Jelang Pembukaan Kades Mbengan Cup I, Kepala Desa Mbengan Optimis Turnamen Itu Bisa Berlangsung dengan Baik
Gatot: Terorisme Sasar Dunia Pendidikan, Bertujuan Gulingkan Pemerintahan yang Sah
Prabowo Subianto Nyatakan Maju Capres, Siapa Wakilnya?